Anak Pulau Jelajah Pulau
Ada cerita lucu, unik dan menarik di sini, tentang kebersamaan dan gilanya sebuah komunitas yang kami sebut AP alias Anak Pualu, cerita sedikit tentang anak pulau.
Anak Pulau sebuah komunitas yang beranggotakan sekitar 24 orang, dengan hobby yang sama yakni penggila Travelling.
komunitas ini terbentuk karena satu dan lain hal (sorry terbentuknya komunitas ini ngk bisa di bahas di sini),
Ap terbentuk sekitar kurang lebih 1 tahun yang lalu December 2014.
awalnya sih karna sering menceritakan pulau-pualu sampai pada akhirnya kami merencanakan untuk menjelajah pulau.
Dari situ kami sering setiap weekend travelling menjelajah pulau dengan low budget dan ngk perlu memotong cuti tahunan jatah karyawan.
Setiap ada kesempatan tanggal merah dan weekend kami selalu menyempatkan hopping island.
pulau -pulau yang kami singgahi lumayan banyak dan bisa jadi referensi liburan buat teman-teman yang menetap di batam atau luar batam, seperti : pulau Sambu, Pulau Mencaras, Pulau cengkui, Pulau Labun, Pulau tunjuk De el el lah pokoknya.
Karena Hobby yang sama doyan travelling dan hopping island group ini semakin dekat dan menjadi kekeluargaan and friendly gitu sih, dari sering nongkrong tiap malam (dulunya), nonton film bareng, nyurabi di tiap weekend sampai ada acara kuisnya segala yang sudah memakan korban dan banyak drama.
hahaha itulah anak pulau kalo ngk lagi nongki atau nonton bareng biasanya ngegosip di Group WhatsApp.
Berbagai macam yang di bahas di group ini,topiknya bebas tanpa batas, dari mencari tukang potong rumput, tukang rumah, ongkos taxi, harga tiket pesawat, film, karaoke, nge host in temen CS , sampai-sampai jodoh menjodohkan pon di bahas di group ini, amburadul dan penuh drama so kebayang donk ramenya group ini.
ah... sudah lah ini hanya sedikit cerita tentang Anak Pulau,.
Dari mereka hidup saya ngk hambar, banyak teman dan pengalaman menarik, banyak tau dari yang tidak tau, banyak sahabat dan keceriaan, dan mereka semua baik hati suka menolong, dan tidak sombong, serta rajin menabung untuk ngetrip ke berbagai daerah dan negara.
Semoga kebersamaan ini akan selalu terjaga sampai nanti pada akhirnya, saat kita punya kehidupan masing-masing. "rambut boleh sama hitam tapi kepala tak selalu sama isi" begitulah kira-kira dari pepatah yang saya dengar.
kita boleh beda pendapat dan fikiran, tetapi tetap saling menghargai dan tetap happy di group ini.
![]() |
Pulau sambu Jelajah pulau pertama "Anak Pualu" |
![]() |
Cmaping Pulau Putri |
![]() |
camping Pulau Mubut |
![]() |
Pulau Cengkui |
![]() |
Nongki cantik and ganteng saat weekend |
![]() |
1st Aniversary Anak Pulau |
semangat buat anak pulau untuk kebersamaan dan persahabatannya
BalasHapusHe he terimakasih mbk sarah sudah mau mampir. Padahal saya belum pd dengan tulisan saya. Makanya ngk di share :). Jadi semangat nulis nih hehe
Hapusah photoku mejeng dimana2...hasyekkkkk.......semoga persahabatan ini abadi yah
BalasHapusAhhhh.... memang muka asad dimana2. Narsis sih Wkwkwkwk
HapusThanks sudah mampir asad.mudah2an persahabatan ini tak lekang oleh waktu #eeeeeaaaakkkkk
HapusMantap!
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusDrama? Tolong diperjelas ceritanya gimana kwkwwk :p �����
BalasHapusdtunggu penjelajahanny di pulau exotic anambas ya, banyak pulau cantik yg bisa d jelajah dsana
BalasHapusAnak pulau tinggal kenangan, wkkk
BalasHapusKalau mau gabung ke komunitas anak pulaunya,caranya gimana ya?
BalasHapusKalau mau gabung ke komunitas anak pulaunya,caranya gimana ya?
BalasHapus